PENYULUHAN NARKOBA DAN PKDRT BAGI IBU-IBU PKK




lahangbaru.id. Maraknya peredaran narkorba dan PKDRT, sangat rentan terjadi dikalangan masyarakat. dalam menanggulangi hal tersebut pemerintah desa lahang baru melaksanakan penyuluhan kepada ibu - ibu PKK,
KaDes lahang baru Abdul Rahim dalam sambutannya,  bahwa kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian Pemerintah Desa dalam mewujudkan masyrakat bebas dari narkorba dan prilaku kekerasan dalam rumah tangga (PKDRT), diminta para peserta dari ibu-ibu PKK untuk mengikuti dengan seksama dan mensosialisasikannya ke masyarakat. Acara tersebut dilaksanakan di Kantor Desa Lahang Baru Rabu (18/12/2019)
Brigader Indra Lesmana,SH, MH selaku Kanit Res Polsek Gaung dan sekaligus Babinkamtibmas desa Lahang Baru selaku narasumber/pemateri menyampaikan bahwa, maraknya terjadi peredaran narkoba di Kabupaten Indragiri Hilir dan juga terjadi Perilaku Kekerasan dalam Rumah Tanggan, maka perlu antisifasi hal tersebut, dan mengantisifasi para generasi muda terhindari dari narkoba.(Ard)

Potensi Desa

Potensi desa adalah segenap sumber daya alam dan sumber daya manusia yang dimiliki desa sebagai modal dasar yang perlu dikelola dan dikembangkan bagi kelangsungan dan perkembangan desa.

Profil Desa

Desa Lahang Baru berada di kecamatan Gaung, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau, Indonesia. Desa Lahang Baru merupakan desa yang berdiri pada tahun .....

Transparansi Desa

Infografis Pemasukan dan Pengeluaran Keuangan Desa.

Copyright © 2023 Desa Lahang Baru